Menggunakan Dana Desa, di Karangpucung Jalan Baru Diperbaiki Sudah Rusak

Menggunakan Dana Desa, di Karangpucung Jalan Baru Diperbaiki Sudah Rusak - Hallo sahabat BERITA KABAR INDONESIA, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Menggunakan Dana Desa, di Karangpucung Jalan Baru Diperbaiki Sudah Rusak, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel berita dewi persik, Artikel berita dki, Artikel berita donald trump, Artikel berita dunia hari ini, Artikel berita dunia islam, Artikel berita dunia terkini, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Baca juga



ReOnkPost,  Karangpucung - Jalan Desa yang baru selesai diperbaiki pengaspalannya sudah rusak. Hal itu terlihat di ruas - ruas jalan Desa Babakan Kecamatan Karangpucung Kabupaten Cilacap.


Ruas jalan penghubung ke grumbul Cinangka Desa Babakan ini terlihat sudah berlubang. Menurut salah satu warga desa setempat yang enggan disebutkan namanya ini mengatakan, perbaikan jalan yang menghubungkan antar dusun tersebut baru selesai dikerjakan bulan Oktober ini."Yang saya tau pengerjaan jalan ini selesai belum lama di bulan Oktober ini," terangnya, Senin, (23/10/2017).

Selain itu, menurutnya masyarakat juga mempertanyakan rusaknya jalan itu dan besaran dana yang dikeluarkan untuk mengerjakan jalan tersebut."Tidak hanya saya, banyak masyarakat lain juga mempertanyakannya. Ya, masa baru selesai dikerjakan sudah ruasak, juga kami secara jelas tidak tau jumlah dananya. Karena tidak ada papan nama kegiatan pembangunan jalan itu" jelasnya.

Darmo, salah satu pekerja tekhnis dalam pengerjaan jalan tersebut membenarkan adanya kerusakan jalan yang dikerjakannya."Ya memang ada beberapa kerusakan di jalan yang saya kerjakan itu," ujarnya ketika dikonfirmasi melalui sambungan telpon, Senin (23/10/2017).

Kepala Desa Babakan Eko Susanto, membenarkan kejadian rusaknya jalan itu. Ketika diminta bertemu untuk dikonfirmasi, Eko hanya menjawab melalui sambungan WhatsApp." Itu gara - gara truk masuk bawa muatan penuh, status jalan Desa. 

Masyarakat membiarkan truk masuk, yang tonasenya melebihi batas kekuatan jalan. Itu dananya belum turun (DD tahap ll). Seperti kejadian longsor pasar desa saya perbaiki, begitu juga degan jalan Babakan Cinangka yang rusak akan saya perbaiki setelah dananya turun," jelasnya.(gus)

Sekianlah artikel Menggunakan Dana Desa, di Karangpucung Jalan Baru Diperbaiki Sudah Rusak kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Menggunakan Dana Desa, di Karangpucung Jalan Baru Diperbaiki Sudah Rusak

Postingan terkait: