Semua orang yang bekerja di kantor mampu membuat surat pesanan dalam bahasa Indonesia. Namun, berbeda keadaan ini akan berbanding terbalik jika diminta untuk membuat surat pesanan dalam bahasa Inggris. Untuk itulah melalui artikel ini kami ingin berbagi sedikit ilmu tentang cara membuat Surat pesanan barang dalam bahasa Inggris.
Sebelum membuatkan contoh, kami ingin menyampaikan bahwa sebenarnya surat bahasa Inggris biasanya tidak menggunakan nomor, lampiran, dan hal pada bagian kiri atas. Surat berbahasa Inggris biasanya hanya menerakan Ref, singkatan dari referensi.
Contoh penulisan Ref misalnya Ref : AP/Mj
AP adalah Inisial atasan/pimpinan yang memerintahkan pembuatan surat
Mj adalah inisial orang yang menulis surat/sekretaris/juru tulis.
Tapi, banyak juga guru-guru di sekolah yang mengajarkan kepada siswa-siswa mereka tentang cara membuat surat berbahasa Inggris dengan model surat Indonesia. Artinya, mereka tetap menuliskan nomor surat, Lampiran (attachment), dan hal/perihal (subject).
Baiklah Sahabat Populer, mari kita lihat contoh surat pesanan barang elektronik berbahasa Inggris yang versi 1; dengan menggunakan Ref (tanpa nomor dan lampiran surat). Kami buat dalam bentuk setengah lurus (semi blick style)
Ref: AP/Mj February 8th, 2019
PT. Rapid IT
Jl. Ahmad Yani No. 135
Surabaya
Subject : Electronic Stuffs Order
Dear sir,
We wish you always succeed in your daily activities and God always blessing you, amen.
We are really needed some items to support our job in our office. Therefore, with this letter we intend to order some items to you. The items are like as:
• 5 unit laptop “Lenovo Ideapad 110 i5”
• 5 unit all-in-one printer “Epson L350 ”
• 5 unit projector “Benq MX501”
They should be arrived to our office about two weeks since this letter date. The payment will be sent 60% after the order arrived, and 40% will be paid in a month. We prefer F.O.B delivery.
That’s all our letter, thank you for your attention.
Regard,
Anggito Pambudi, M.Sc
CEO
Selanjutnya mari kita lihat contoh surat pesanan barang elektronik berbahasa Inggris yang ditulis dengan model penulisan surat Indonesia (tetap pakai nomor dan lampiran). Kmai buat dengan model setengah lurus (Semi block style).
Baca artikel terkait lainnya:
Contoh Surat Permintaan Daftar Harga Berbahasa Inggris
Contoh Surat Pesanan Berbahasa Inggris
Contoh Surat Permintaan Daftar Harga Berbahasa Inggris
Contoh Surat Pesanan Berbahasa Inggris
Number : 23/TRS/Or/II/18 February 8th, 2019
Attach : -
Subject : Electronic Stuffs Order
PT. Rapid IT
Jl. Ahmad Yani No. 135
Surabaya
Dear sir,
We wish you always succeed in your daily activities and God always blessing you, amen.
We are really needed some items to support our job in our office. Therefore, with this letter we intend to order some items to you. The items are like as:
They should be arrived to our office about two weeks since this letter date. The payment will be sent 60% after the order arrived, and 40% will be paid in a month. We prefer F.O.B delivery.
ITEMS QUA @ AMOUNT Laptop Lenovo Ideapad 110i5 5 Rp 4.200.000 Rp 21.000.000 Printer Epson L350 5 Rp 1.200.000 Rp 6. 000.000 LCD projector 5 Rp 4.000.000 Rp 20.000.000 Rp 47.000.000
That’s all our letter, thank you for your attention.
Regard,
Anggito Pambudi, M.Sc
CEO
Sekianlah artikel Contoh Surat Pesanan Barang Elektronik Berbahasa Inggris kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Contoh Surat Pesanan Barang Elektronik Berbahasa Inggris